Rabu, 17 April 2013

Info Produk

Komposisi
1. Beras Ketan Pilihan
2. Garam
3. Ebi (udang Rebon) Pilihan
4. Bawang Putih
5. Penyedap Rasa

Proses Pembuatan
1. Beras ketan pilihan dibersihkan hingga bersih, lalu sesudah itu panaskan air didalam panci lalu tuangkan beras ketan yang telah dibersihkan kemudian dikukus hingga setengah matang.
2. sambil menunggu beras ketan setengah matang, siapkan bumbu dan bahan lain yang telah disiapka.
3. setelah beras ketan setangah matang, angkat lalu tuangkan bumbu yang telah diracik kemudian campurkan hingga merata.
4. setelah tercampur rata, kukus kembali hingga matang, setelah matang dinginkan kemudian siap untuk dicetak.
5. setelah dicetak kemudian dijemur disinar matahari langsung hingga kering. setelah itu produk siap dikemas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar